Hiburan tidak hanya jalan-jalan saja, ada banyak kegiatan seru lainnya bisa dilakukan sendiri maupun dengan orang lain. Salah satunya adalah menggunakan aplikasi karaoke terbaik yang menyuguhkan lagu baru secara offline maupun online.
3 Rekomendasi Aplikasi Karaoke Terbaik untuk Hiburanmu
Sering merasa bosan ketika di waktu senggang ? Daripada melamun dan hanya berdiam diri saja lebih baik bernyanyi dengan aplikasi karaoke terbaik. Bisa membantumu jadi lebih relax, mengeluarkan uneg-uneg sehingga hati terasa lebih plong kembali.
- KaraFun
Salah satu rekomendasi aplikasi karoke bisa dicoba adalah KaraFun. Aplikasi ini bisa di install di laptop maupun PC untuk karaoke. Ada banyak sekali piliha lagu dari dalam maupun luar negeri bisa digunakan secara gratis tanpa berbayar.
Selain itu Anda juga bisa menggunakan aplikasi tanpa ada batasan waktu tertentu. Bisa karaoke sampai 24 jam nonstop jika tidak lelah. Namun sebelum menggunakannya harus bayar biaya berlangganan dulu sebesar Rp 140 ribu.
- Karaoke Tube
Rekomendasi software karaoke selanjutnya adalah Aplikasi karaoke Tube. Bisa diakses melalui laptop atau PC pribadi. Tersedia banyak lagu mulai dari bahasa Inggris, Indonesia, bahkan Spanyol. Karaoke Tube merupakan pilihan terbaik bagi Anda yang suka bernyanyi.
Banyaknya lagu yang disediakan setidaknya ada 7000 lagu. Anda bisa menikmatinya kapanpun dan dimanapun secara bebas. Bisa juga membuat playlist khusus www.mitrapemuda.co.id agar memudahkanmu ketika mencari lagu kesukaan.
- Mini Lyrics
Selanjutnya adalah Mini Lyrics. Dengan adanya panduan lirik yang tertera di layar membuatmu jadi lebih mudah menyanyikan lagu yang tidak dihafal. Ada banyak lagu bisa dinyanyikan secara gratis tanpa perlu menggunakan akses khusus.
Senangnya lagi di Mini Lyrics bisa disambungkan dengan berbagai macam aplikasi musik lain seperti Spotify atau iTuns. Hal ini tentu semakin membuat karaokemu makin menyenangkan karena dapat sambungan lagu dari aplikasi musik lainnya.
Ketiga aplikasi diatas bisa menjadi rekomendasi utama saat Anda benar-benar ingin mendapatkan aplikasi karaoke yang diinginkan. Memang ada biaya berlangganan khusus, namun itu bisa disesuaikan dengan kebutuhan saja.